Search
31 Oktober 2025
DIP T.A. 2025 HKSSebagai bentuk pelaksanaan keterbukaan informasi publik, Biro Hukum dan Kerja Sama menyampaikan Daftar Informasi Publik (DIP) Tahun 2025. Publikasi ini berisi kumpulan informasi yang wajib diumumkan, disediakan, dan/atau dapat diakses oleh masyarakat, sesuai dengan Peraturan Komisi Informasi Nomor 1 Tahun 2021 tentang Standar Layanan Informasi Publik.Melalui DIP ini, Biro Hukum dan Kerja Sama berkomitmen untuk mewujudkan transparansi, akuntabilitas, serta pelayanan informasi yang cepat dan mudah diakses oleh publik
Unduh Lampiran : Lampiran
Kementerian Koordinator Bidang Pangan berkomitmen mengawasi peredaran pupuk bersubsidi.
Jika Anda memiliki pertanyaan atau ingin melaporkan temuan perihal pupuk bersubsidi, silakan hubungi kami.
Laporkan Disini