Search

Agenda

Menko Pangan Hadiri Sidang Kabinet Paripurna Bahas Penanganan Bencana


Menko Pangan Hadiri Sidang Kabinet Paripurna Bahas Penanganan Bencana

15 Desember 2025

Menko Pangan Hadiri Sidang Kabinet Paripurna Bahas Penanganan Bencana

Senin 15/12/2025 Menko Pangan menghadiri Sidang Kabinet Paripurna, menyatukan langkah pemerintah dalam percepatan penanganan dan pemulihan bencana. Arahan tegas Presiden Prabowo: pemerintah harus bergerak cepat, bersatu, dan bergotong royong memastikan negara hadir bagi rakyat terdampak.



#menteri-koordinator-bidang-pangan #kementerian_koordinator_bidang_pangan

23 Views