Search
05 Agustus 2025
Memimpin Rakor Pembahasan Penyelerasan Regulasi antar Kementerian/Lembaga terkait Operasionalisasi dan Pengembangan KDKMPJakarta, Selasa (05/08), Menko Bidang Pangan Zulkifli Hasan (Zulhas) memimpin Rakor Penyelarasan Regulasi antar-kementerian/lembaga terkait operasionalisasi dan pengembangan KDKMP, menegaskan bahwa dana desa mendukung Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih namun bukan penjamin utama bila terjadi gagal bayar; pemerintah menargetkan 80.000 Kopdes berjalan efektif pada 28 Oktober 2025 tanpa membebani APBN.